Cara Koordinasi Pada Pekerjaan Pengangkatan Supaya Aman


https://ilmukesehatan.com/k3Pastikan bahwa:

  1. Muatan harus tergantung dengan benar. Rantai dan sling dapat merusak muatan sehingga mungkin diperlukan pengepakan. Titik berat muatan mungkin tidak berada ditengah-tengah muatan, dapat menyebabkan terguling atau bergeser dari sling saat diangkat. Penting untuk mengupayakan agar muatan tergantung sedmikian rupa sehingga terdapat keseimbangan dari pusat titik baratnya dibawah kaitan Derek.
  2. Harus ditunjuk orang yang mampu untuk melaksanakan pengangkatan. Bila terhalang penglihatannya, gunakan pembantu untuk memberi tanda.
  3.  Cukup ruang bebas yang disediakan untuk mencegah orang terkena atau terjebak oleh muatan, penyeimbang atau badan Derek.
  4. Derek dan perlengkapannya telah dicek dan dipelihara sesuai dengan rekomendasi pabriknya.
  5. Pemeriksaan mingguan untuk Derek dan buat catatannya.