PERSYARATAN TEKNIS K3 KONSTRUKSI


Jurnalk31.Membuat rencana tapak site instalasi proyek.

Dalam merencanakan Tapak Site Instalasi Proyek perlu dipertimbangkan antara lain:
a.Instalasi tower crane, area kerja harus bebas dari aliran listrik
b.Letak gudang semen, diusahakan tidak berdekatan dengan letak tangki air, KM/WC atau tempat-tempat yang lembab.
c.Genset, diusahakan tidak berdekatan dengan lokasi pekerjaan yang menimbulkan percikan api.
d.Dll.


2.Memasang pagar dan Pintu Proyek

3.Memasang lampu rotary diluar gerbang proyek

 

4.Memasang papan logo perusahaan dan papan nama proyek

5.Pemasangan bendera K3 proyek.
a.Dekat gerbang masuk
b.Disebelah kiri bendera nasional
c.Tiang tidak melebihi bendera nasional