…keadaan darurat. Pada sungai yang mengalir, tali yang akan ditangkap orang yang terjatuh diair dapat dibentangkan dari kedua sisi sungai. Orang-orang juga dalam resiko tenggelam sewaktu melakukan perjalanan dengan kapal untuk mencapai tempat kerja, sebagai contoh pekerjaan pada kapal, disungai, di bendungan dan pulau-pulau. Setiap kapal yang digunakan untuk mengangkut orang ke dan dari tempat kerja harus: · Konstruksi kapalnya sesuai · Dirawat de…
contoh briefing keselamatan kerja
Inilah contoh briefing keselamatan kerja dan ulasan lain yang masih berkaitan dengan topik contoh briefing keselamatan kerja untuk Anda.
Anda yang mencari tahu tentang contoh briefing keselamatan kerja bisa membaca artikel berikut ini dengan seksama. Semoga bermanfaat.
Cara Mengendalikan Bahaya Bahan dan Proses di Lokasi Kerja
…yang mungkin menghasilkan bahan berbahaya, harus diidentifikasi. Resiko pekerjaan yang mungkin berdampak pada pekerja lapangan atau anggota masyarakat harus diperiksa. Perencana dapat mengurangi bahaya akibat bahan-bahan itu melalui rancangannya. Kontraktor seringkali memiliki pengetahuan secara detil tentang bahan alternative yang bahayanya kurang. Perencana dan kontrakor dapat sering saling membantu mengidentifikasi bahan-bahan, dan proses berb…
Cara Penilaian Resiko Bahan Berbahaya yang Tertelan atau Termakan
…bahaya yang berbeda, maka mungkin perlu suatu penilaian baru pada setiap pekerjaan atau suatu set pekerjaan yang sama. Ingatlah untuk menilai adanya resiko langsung, sebagai contoh, tubuh menjadi terasa lemah akibat uap didalam ruang tertutup, dan resiko kesehatan untuk waktu yang lebih lama. Bahan seperti semen dapat mengakibatkan dermatitis (penyakit kulit). Bahan yang sensitive seperti isosianat dapat membuat orang yang menggunakannya mendapat…
Cara Pencegahan dan Pengendalian Bahan Berbahaya dan Beracun
…dapat dilakukan termaksud: 1. Memastikan adanya ventilasi yang baik diarea kerja dengan pintu-pintu, jendela dan lubang cahaya atap yang terbuka. Untuk beberapa kasusu diperlukan peralatan ventilasi mekanis 2. Gunakan sesedikit mungkin bahan yang berbahaya, jangan tempatkan diarea kerja lebih dari yang dibutuhkan. 3. Gunakan rol dengan pelindung cipratan atau dengan kuas dari pada dengan semprotan. 4. Memindahkan cairan dengan kompa dari pada deng…
8 Tips Amana Bekerja Dengan Bahan Asbes
…keras mengandung asbes dalam jumlah sedikit: 1. Tidak ada persyaratan ijin kerja untuk bekerja pada lembaran semen asbes, atau dengan produk semen asbes seperti saluran dan pemipaan, tetapi diperlukan penilaian tingkat pemaparannya. 2. Hindarkan pemaparan terhadap debu di udara dan sediakan alat pelindungan yang diperlukan, termasuk respirator. Penggunaan respirator untuk mengontrol pemaparan dilakukan hanya setelah semua langkah telah dilakukan u…
Tips dan Cara Mengendalikan Kebisingan
…gas buang kompresor, generator dan peralatan lainnya mengarah keluar area kerja. Batasi sekitar peralatan dengan bahan penyerap bunyi. c. Bila tidak memungkinkan untuk menghilangkan atau menguragi sumber bunyi, berikan pekerja pelindung atau sumbat telinga. d. Memberikan perlindungan pendengaran bukan sebagai pengganti cara menghilangkan dan mengendalikan sumber bunyi. e. Hati-hati dalam pemilihan sumbat dan pelindung telinga, jaga agar tetep dal…
CARA MENGGUNAKAN PERALATAN PENYANGGA DAN BERGERAK KETEMPAT KERJA
…, maka dapat menggunakan berbagai peralatan bergerak untuk mencapai tempat kerja, anjungan kerja bergerak, anjungan bertiang, kursi atau tempat duduk gantung, dan lain-lainnya. Penggunaan peralatan ini harus melalui latihan dan pengoperasiannya dilakukan oleh seorang yang mahir. Mereka harus mempelajari prosedur darurat dan evakuasi sehingga tahu apa yang harus dikerjakan, sebagai contoh, misalkan bila sumber tenaga peralatannya gagal, atau terjad…
Tips Untuk Mengurangi Resiko Selama Merancang Mendirikan Rangka Baja
…paiannya, misalkan, kendaraan anjungan atau menara perancah, atau anjungan kerja lainnya sesuai. Sebagai contoh, digunakan anjungan menara sebagai sarana pemasangan baut baja dan pekerjaan lain yang sejenis. Siapkan dan ratakan tanah sebelum pekerjaan dimulai supaya aman dalam menggunakan kendaraan anjungan atau menara perancah, dan tempat berpijak yang aman bagi dereknya. Pekerjaan ini membutuhkan perencanaan dan pelaksanaan secara hati-hati. Unt…