Tips Sederhana Untuk Situs Baru Agar Gampang Terindeks Oleh Google


Situs-situs yang baru dibikin biasanya membutuhkan waktu yang relatif lama untuk dapat terindeks di mesin pencari seperti Google, Yahoo dan lainnya. Apalagi jika berharap segera ada backlinks.

Selain dibutuhkan penggunaan tools di Google Webmaster atau Yahoo! Site Explorer, juga praktis diperlukan teknik-teknik tertentu agar situs-situs tersebut dapat terindeks oleh Google dalam waktu yang lebih singkat.

 

Bagaimana caranya? Nah, berikut ini adalah teknik sederhana yang dapat diaplikasikan agar situs baru gampang terindeks oleh Google dan mesin pencari lainnya.

Teknik berikut ini sangat mudah dan bisa dilakukan oleh siapa pun yang punya blog dan hasilnya terbukti cukup efektif. Saya sudah melakukannya pada beberapa domain baru yang saya punya. Anda juga mau coba?


BACA:  Cara Menghilangkan Encrypted Sponsored Footer Link di Free WP Themes

Langkah Pertama
Silahkan kopi + paste daftar link di bawah ini ke dalam file notepad atau text editor di PC Anda, dan jangan lupa ganti nama domain yang tertulis di dalamnya ilmukesehatan.com/id dengan domain Anda yang hendak dioptimasi.

Langkah Kedua
Silahkan buka browser di PC Anda dan kunjungi setiap link yang ada

Langkah Ketiga
Lakukan berulang-ulang jika domain Anda benar-benar masih baru, hingga Anda merasa cukup. Setelah itu, teknik sederhana ini dinyatakan selesai.

Gampang kan? Namanya juga teknik sederhana untuk situs baru agar mudah terindeks oleh mesin pencari seperti Google, Yahoo, MSN dan sebagainya. Langkah-langkah ini dapat membantu situs Anda lebih cepat terindeks dan mendapatkan link balik (backlinks) yang gratis.

BACA:  Internet dan Bisnis Online, Sebuah Catatan Pengantar

Berikut ini adalah daftar link-link yang saya maksud.

Jangan lupa untuk mengganti nama domain ilmukesehatan.com/id pada link dibawah ini dengan nama domain Anda sendiri:

1- https://www.cubestat.com/ilmukesehatan.com/id

2- https://www.statbrain.com/ilmukesehatan.com/id

3- https://www.builtwith.com/?ilmukesehatan.com/id

4- https://snapshot.compete.com/ilmukesehatan.com/id

5- https://www.aboutus.org/ilmukesehatan.com/id

6- https://www.quantcast.com/ilmukesehatan.com/id

7- https://www.websiteoutlook.com/ilmukesehatan.com/id

8- https://whois.tools4noobs.com/info/ilmukesehatan.com/id

9- https://www.alexa.com/siteinfo/ilmukesehatan.com/id

10- https://www.alexa.com/data/details/?url=ilmukesehatan.com/id

11- https://www.siteadvisor.cn/sites/ilmukesehatan.com/id/summary/

12- https://whois.domaintools.com/ilmukesehatan.com/id

13- https://www.aboutdomain.org/backlinks/ilmukesehatan.com/id/

14- https://www.whoisya.com/ilmukesehatan.com/id

15- https://www.who.is/whois-com/ilmukesehatan.com/id

16- https://www.robtex.com/dns/ilmukesehatan.com/id.html

17- https://www.zimbio.com/search?q=ilmukesehatan.com/id&btnG=Search

18- https://whois.ws/whois-info/ip-address/ilmukesehatan.com/id/

Ada yang punya tips lainnya ga? Yuk berbagi di sini! 🙂