Akne Vulgaris atau Jerawat

Akne vulgaris (jerawat) merupakan kelainan folikuler umum yang mengenai folikel pilosebasea (folikel rambut) yang rentan dan paling sering ditemukan di daerah muka, leher serta badan bagian atas. Akne ditandai dengan…

 

Gangguan Sekretorik dan Dermatosis Seborea

Gangguan Skretorik Fungsi skretorik yang utama dari kulit dilaksanakan oleh kelenjar keringat yang membantu mengatur suhu tubuh. Kelenjar ini mengekskresikan cairan keringat yang akan mengevaporasi sehingga mendinginkan tubuh. Kelenjar keringat…

 

Pruritus Perianal

Pruritus di daerah anus dan genital dapat terjadi akibat partikel kecil feses yang terjepit dalam lipatan perianal atau yang melekat pada rambut anus, atau akibat kerusakan kulit perianal karena garukan,…

 

Pruritus atau Gatal-Gatal

Pruritus Pruritus (gatal-gatal) merupakan salah satu dari sejumlah keluhan yang paling sering dijumpai pada gangguan dermatologik yang menimbulkan gangguan rasa nyaman dan perubahan itergritas kulit jika pasien meresponsnya dengan garukan….

Perawatan Skeroderma Kulit

Penilaian keperawatan dapat difokuskan pada perubahan sklerotik kulit, kontraktur jari-jari tangan dan perubahan warna atau lesi pada ujung-ujung jari tangan. Pengkajian gangguan sistemik memerlukan peninjauan terhadap berbagai sistem dengan memberikan…